Implementation Of Augmented Reality At State Polytechnic Of Samarinda Building Using Marker Based Tracking Method

Implementation Of Augmented Reality At State Polytechnic Of Samarinda Building Using Marker Based Tracking Method

Penulis

  • Sianipar Yosephine Yulietayanti Natalia Politeknik Negeri Samarinda
  • M. F. Andrijasa Politeknik Negeri Samarinda
  • Rheo Malani Politeknik Negeri Samarinda

DOI:

https://doi.org/10.31884/random.v1i1.13

Kata Kunci:

Augmented Reality, Marker Based Tracking, Politeknik Negeri Samarinda

Abstrak

Augmented Reality (AR) semakin sering digunakan pada revolusi  industri  4.0  seperti  sekarang  ini salah satunya sebagai media informasi dan pembelajaran. Saat ini Politeknik Negeri Samarinda (POLNES) merupakan salah satu perguruan tinggi yang berada di Samarinda dan memiliki gedung-gedung sebagai tempat kegiatan perkuliahan. Media pengenalan kampus yang digunakan saat ini yaitu menggunakan miniatur dan ini masih kurang efektif dalam memberikan hasil informasi yang tepat. Penelitian dengan judul “Implementasi Augmented Reality pada gedung Politeknik Negeri Samarinda Menggunakan Metode Marker Based Tracking”, bertujuan untuk membantu pengenalan gedung-gedung yang di gunakan sebagai tempat aktivitas perkuliahan mahasiswa. Manfaat dalam penelitian ini dapat memberikan kemudahan kepada mahasiswa dan masyarakat umum yang ingin mengetahui denah gedung yang ada di lingkungan kampus POLNES. Metode penelitian menggunakan metode waterfall dengan teknik pengumpulan data observasi dan kepustakaan. Hasil penelitian ini berupa aplikasi mobile android dengan teknologi Augmented Reality yang dapat menampilkan denah gedung Politeknik Negeri Samarinda beserta informasinya.

Unduhan

Data unduhan belum tersedia.

Diterbitkan

2022-12-06

Cara Mengutip

[1]
Sianipar Yosephine Yulietayanti Natalia, M. F. Andrijasa, dan Rheo Malani, “Implementation Of Augmented Reality At State Polytechnic Of Samarinda Building Using Marker Based Tracking Method”, J. Inf. Com, vol. 1, no. 1, hlm. 35–42, Des 2022.
Loading...